PT. Angkasa Tunggal Selaras Nugratama (selanjutnya disebut “PT ATSN”) didirikan berdasarkan hukum Negara Republik Indonesia. PT. ATSN mengembangkan bisnisnya dengan mempertimbangkan ikut andil didalam pentingnya melestarikan lingkungan hidup demi kelangsungan makluk hidup dibumi khususnya di Tanah Air Indonesia.
PT. ATS Nugratama mengkukuhkan jati dirinya ini sebagai perusahaan yang khusus menangani bidang pengolahan dan pemanfaatan limbah sepeti : limbah minyak, dengan izin dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia dan memiliki Pabrik Pengelolaan Limbah Minyak yang berlokasi di Tegal , Jawa Tengah PT ATSN merupakan perusahaan yang berpengalaman di bidang Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3).
Pengolahan limbah yang ditangani oleh PT.ATS Nugratama antara lain : Minyak Bumi, Residu Kegiatan Minyak Bumi, Limbah yang terkontaminasi B3, Limbah Filter, IPAL, Cleaning, Bahan Baku Produksi, Hasil Produksi, Residu Produksi, Fasilitas Pengendalian Pencemaran Udara.
pada Metode pengelolaan yang dilakukan adalah Pemusnahan, Pemanfaatan Minyak, Pemanfaatan Oli, Pemanfaatan Alemina Silika, Pemanfaatan Asam dan Basa, Pemanfaatan Pb, dan Pemanfaatan Sludge.
TEMUKAN KAMI